TopMenu

Kamis, 29 Agustus 2013

Menanti Berkah Operator Telekomunikasi di Daerah Pinggiran Kota dan Pedalaman Indonesia

Hamparan bumi yang luas, Indonesia, memang banyak dihuni  oleh berbagai macam suku dan ras. Aneka suku dan ras tersebut tinggal mulai di  daerah perkotaan, pinggiran kota hingga daerah pedalaman. Jika dilihat dari berbagai aspek kehidupan, taraf hidup dan kemajuan setiap daerah tentu berbeda. Kehidupan perkotaan yang penuh dengan berbagai macam fasilitas, hiburan dan kemajuan di berbagai bidang tentu sangat berbeda jika dibandingkan dengan kehidupan di daerah pinggiran kota dan daerah pedalaman Indonesia. Kehidupan yang sangat sederhana dan terkadang terkesan primitf, dengan tingkat ekonomi dan pendidikan yang sangat rendah  melekat erat pada masyarakat pinggiran kota dan pedalaman Indonesia.
Read more »

Tidak ada komentar:

Posting Komentar